Chaidir berharap, dunia Pertanian yang menjadi salah satu sektor andalan di Maros bisa semakin maju kedepannya, dengan kembalinya Amran Sulaiman sebagai Menteri Pertanian.

“Harapan kita semua tentunya sektor pertanian kita di Maros khususnya, semakin maju kedepan. Seperti yang telah kita lakukan sebelumnya di era pak Amran jadi Menteri,” pungkasnya. (***)